#khasiat

Artikel Terbaru

+1

5 KHASIAT BUAH DELIMA UNTUK DIET

Sobat Yesdok, buah delima memiliki biji yang berwarna merah cerah dan rasa manis asamnya, buah delima bukan hanya lezat untuk dimakan tetapi juga dapat membantu program diet anda. Karena kaya akan nutrisi dan senyawa bioaktif, buah delima telah lama dihargai karena banyak manfaat kesehatannya. 

+1

5 MANFAAT DAUN PANDAN BAGI TUBUH

Sobat Yesdok, ternyata daun pandan, yang sering digunakan dalam masakan Asia Tenggara, memiliki manfaat kesehatan yang luar biasa untuk tubuh manusia. Selain memberikan rasa dan aroma yang khas, daun pandan juga kaya akan zat-zat yang baik untuk kesehatan. 

+1

MANFAAT MENGONSUMSI DAUN SINGKONG

Sobat Yesdok, Selama bertahun-tahun, daun singkong telah digunakan secara luas dalam masakan tradisional di berbagai negara. Daun singkong adalah sumber nutrisi yang kaya dan bermanfaat bagi kesehatan kita. 

+1

MANFAAT DAUN SIRIH BAGI TUBUH

Sobat Yesdok, Daun sirih telah lama dikenal karena manfaatnya yang luar biasa bagi kesehatan tubuh. Berdasarkan penelitian ilmiah dan pengetahuan tradisional yang telah ada sejak berabad-abad yang lalu, telah terbukti bahwa daun sirih memiliki banyak manfaat bagi kesehatan manusia. 

+1

MANFAAT MENGONSUMSI VITAMIN B KOMPLEKS

Sobat Yesdok, Vitamin B kompleks, yang terdiri dari delapan vitamin yang berbeda, adalah nutrisi penting yang diperlukan tubuh. Meskipun setiap vitamin B memiliki peran unik, kompleks ini sering dikonsumsi bersamaan karena saling mendukung dan memperkuat efeknya satu sama lain. 

+1

SIMAK 6 MANFAAT CENGKEH BAGI KESEHATAN

Sobat Yesdok, cengkeh adalah salah satu rempah khas Indonesia yang telah lama digunakan dalam pengobatan tradisional dan memasak. Selain memberikan cita rasa yang luar biasa pada masakan, cengkeh juga memiliki banyak manfaat bagi kesehatan, seperti yang ditunjukkan oleh enam manfaatnya untuk kesehatan.

+1

6 MANFAAT BIJI BUNGA MATAHARI BAGI TUBUH

Sobat Yesdok, anda harus tahu bahwa biji bunga matahari memiliki banyak manfaat bagi kesehatan. Karena biji bunga matahari bukan hanya makanan yang lezat dan renyah saja, tetapi juga merupakan sumber nutrisi yang kaya dan beragam. Berikut adalah enam manfaat kesehatan yang dapat anda peroleh dari biji bunga matahari.

+1

6 MANFAAT MENGONSUMSI TAHU BAGI KULIT

Sobat Yesdok, anda perlu sering mengonsumsi tahu atau tofu, makanan lembut ini adalah produk olahan kedelai yang memiliki berbagai manfaat bagi kesehatan, termasuk kesehatan kulit. 

+1

5 MANFAAT NASI MERAH BUAT DIET, SIMAK YUK!

Sobat Yesdok, nasi merah adalah jenis beras yang sangat kaya serat, nutrisi, dan manfaat kesehatan yang luar biasa, sehingga dapat menjadi pilihan yang baik untuk mereka yang menjalani program diet. Berikut adalah lima manfaat nasi merah untuk diet yang harus anda ketahui.

+1

6 MANFAAT SUSU KEDELAI BAGI TUBUH, SIMAK YUK

Sobat Yesdok, tahukah anda bahwa  susu kedelai telah menjadi alternatif yang populer bagi orang yang mencari pilihan nabati yang kaya nutrisi, susu yang berasal dari kedelai ini bukan hanya enak untuk dimakan, tetapi juga memiliki banyak manfaat kesehatan yang tidak boleh diabaikan. 

+1

NASI DINGIN KANDUNGAN GULANYA RENDAH? MITOS ATAU FAKTA

Sobat Yesdok, pernahkah anda mendengar terkait nasi yang dingin memiliki kandungan gula yang rendah? namun apakah pernyataan tersebut mitos atau fakta? Banyak orang yang dalam program diet kini mendinginkan nasi, dampaknya terhadap kandungan gula merupakan topik yang menarik dan terus dikaji oleh para peneliti. Sementara beberapa studi menunjukkan potensi pengurangan lonjakan gula darah, penting untuk mengingat bahwa konteks penyimpanan dan jenis nasi dapat memengaruhi hasilnya. 

+1

SIMAK 7 MANFAAT SINGKONG REBUS BAGI KESEHATAN YUK!

Sobat Yesdok, tahukah anda bahwa singkong yaitu tanaman umbi yang tersebar di seluruh dunia, telah menjadi salah satu sumber karbohidrat utama bagi banyak masyarakat. Jika direbus, singkong tidak hanya lezat tetapi juga memiliki banyak manfaat kesehatan yang luar biasa.

+1

KENALI 3 JENIS OBAT HERBAL: JAMU, OHT & FITOFARMAKA

Sobat Yesdok, anda pasti sudah sangat familiar dengan obat herbal. Seperti yang anda ketahui, obat herbal merupakan obat alami yang berasal dari tumbuh-tumbuhan yang diproses sehingga dapat dikonsumsi dengan praktis. Jamu merupakan tergolong dalam jenis obat herbal yang merupakan salah satu warisan dari suku Jawa untuk Indonesia. Namun tahukah anda bahwa obat herbal sendiri terbagi menjadi 3 jenis.

+1

TURUNKAN KADAR KOLESTROL, SIMAK MANFAAT DAUN SELEDRI

Sobat Yesdok, anda pasti tahu tumbuhan seledri yang sering dimakan oleh hamster. Selain itu seledri juga sangat dibutuhkan dalam racikan makanan. Kehadiran seledri dalam makanan memberikan cita rasa tersendiri dan membuat tubuh menjadi lebih sehat. Seledri ternyata dapat menurunkan kadar kolesterol dalam tubuh.

+1

BISA JADI OBAT MATA, SIMAK 7 MANFAAT BUAH CIPLUKAN YUK!

Sobat Yesdok, tahukah anda buah ciplukan? Buah yang berbentuk bulat namun pada bagian luar terdapat pelindung yang menutupinya mirip kertas yang menyerupai lampion kecil. Buah ini kaya akan antioksidan, vitamin dan mineral, buah berwarna oranye cerah ini berasal dari Amerika Selatan yang sangat baik bagi kesehatan tubuh, terutama dalam melawan radikal bebas. 

+1

IMUN TUBUH LEMAH KARENA KURANG VITAMIN D, SIMAK GEJALANYA YUK

Sobat YesDok, anda pasti tahu bahwa vitamin D sangat dibutuhkan bagi tubuh, karena khasiatnya sangat berdampak besar bagi tubuh. Salah satunya diperlukan untuk pembentukan kepadatan tulang. 

+1

Jangan Remehkan, Ini Manfaat Rutin Minum Air Jahe

Banyak bahan herbal di Indonesia yang dimanfaatkan untuk menjaga kesehatan. salah satunya adalah jahe. Jahe umumnya digunakan untuk bumbu makanan karena aromatic jahe dan rasanya yang pedas mampu meningkatkan cita rasa masakan. Namun disisi lain, minum air jahe sebelum tidur menyimpan banyak manfaat yang jarang diketahui.

+1

Turunkan Berat Badan dengan Jahe

Indonesia terkenal kaya dengan rempah-rempah yang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan. Salah satunya adalah jahe yang sering kali digunakan untuk campuran minuman atau makanan untuk meningkatkan cita rasa serta aroma.

+1

Bagaimana Khasiat Jahe Terhadap Infeksi Flu?

Beberapa orang menggunakan jahe sebagai pengobatan alami untuk mengatasi masuk angin dan sakit tenggorokan. Jahe memang memiliki sifat antibakteri yang dapat membantu mengatasi rasa sakit dan peradangan. Jahe telah digunakan sejak berabad-abad yang lalu untuk berbagai kondisi, mulai dari radang sendi hingga sakit perut.

+1

Khasiat Ubi Ungu Sebagai Makan Sehat Favorit Baru

Ubi ungu kian menjadi tren yang digandrungi kebelakang ini. Berkat gerakan pola makan nabati ini telah membuat banyak hidangan dari menu makan harian, hingga olahan kue.