Di tengah instruksi pemerintah untuk mengurangi aktivitas di luar rumah dalam rangka menekan angka penyebaran virus corona di Indonesia. Meski demikian, ada satu kegiatan yang mengharuskan kita untuk keluar rumah: berbelanja kebutuhan sehari-hari.
Mau tidak mau kita harus melakukan aktivitas di luar rumah saat membutuhkan beberapa produk serta kebutuhan sehari-hari.
Jeffrey VanWingen, seorang dokter di Family Medicine Specialists di Grand Rapids, Michigan membagikan tips bagaimana berbelanja di tengah wabah virus corona seperti sekarang ini.
“Ketika Anda keluar toko, ini bukan hanya tentang membersihkan keranjang belanja Anda dengan pembersih antiseptik. Kita harus lebih baik dari itu,” ujar VanWingen.
Berikut ini adalah beberapa tips bagi Anda yang ingin berbelanja di tengah wabah Covid 19 yang tengah melanda:
Jika Anda merasakan sesuatu yang tidak beres dengan kesehatan, Anda bisa langsung berkonsultasi dengan menggunakan Aplikasi YesDok.
YesDok menyediakan layanan konsultasi kesehatan melalui aplikasi dengan dokter-dokter profesional selama 24 jam. Dengan ini Anda bisa dengan mudah melakukan konsultasi di manapun dan kapanpun.
(Foto: Frepik, user7350813)
COPYRIGHT ©2023 ALL RIGHTS RESERVED BY YesDok