#shiftmalam

Artikel Terbaru

+1

Hati-Hati, Bekerja dalam Shift Malam Bisa Tingkatkan Risiko Banyak Penyakit

Beberapa perusahaan harus beroperasi penuh selama 24 jam, dan ini mengharuskan para pekerja melakukan shift malam. Sayang sekali, bekerja dalam shift malam dalam waktu yang lama bisa menyebabkan seseorang mengembangkan masalah kesehatan.

+1

Harus Kerja Shift Malam? Lakukan Ini!

Beberapa dari kita menjalani jam kerja yang diatur dalam sistem shifting, sehingga bekerja di shift malam pun menjadi satu hal yang tidak terhindarkan. Saat Anda diharuskan menjalani kerja di shift malam, maka ada beberapa hal yang harus Anda lakukan, demi menjaga kesehatan tubuh Anda.

+1

Ini Tips untuk Anda yang Bekerja dalam Shift Malam

Beberapa orang, khususnya mereka yang bekerja pada sektor pelayanan masyarakat, harus bekerja dalam shift, karena harus siap sedia dalam 24 jam. Saat tiba gilirannya mendapat shift malam, ini mungkin akan berat bagi orang-orang yang menjalaninya.

+1

Tips Bagi Pekerja Shift Malam Agar Daya Tahan Tetap Terjaga

Apa kesamaan yang dimiliki oleh para dokter, perawat, petugas pemadam kebakaran, atau pengemudi truk? Banyak dari mereka bekerja shift malam. Apakah pekerjaan Anda membuat Anda bangun pagi atau bekerja hingga pagi hari?