#sentuhan

Artikel Terbaru

+1

SIMAK TANDA HAPHEPHOBIA (FOBIA DISENTUH) PADA DRAKOR IT'S OKAY THAT'S LOVE YUK!

Sobat YesDok, pernahkah anda mengetahui atau merasakan sendiri ketakutan saat membayangkan diri ketika disentuh? Hal ini jarang terjadi, namun sebagian orang mengidap gangguan ini. Kondisi ini bahkan diceritakan lewat drakor It's okay That's Love.  

+1

Manfaat Sentuhan Fisik Untuk Mengatasi Stres

Di dunia yang kian penuh digitalisasi, di mana orang lebih sering kirim pesan daripada bertemu, penting untuk mengingat manfaat sentuhan fisik dan mental. Kontak fisik yang positif dan tidak dipaksakan sokong kesehatan antara lain atasi stres.

+1

Menghilangkan Stres Melalui Sentuhan Fisik

Aktivitas yang padat dan pekerjaan yang menumpuk dapat dengan mudah membuat seseorang dilanda stres. Meski pada dasarnya stres merupakan cara tubuh untuk melindungi diri dari bahaya dan membuat seseorang tetap fokus. Namun, jika tidak diatasi stres dapat meningkat dan berdampak buruk pada kesehatan salah satunya adalah gangguan jiwa.

+1

Pentingnya Sentuhan Pada Bayi

Memberikan perawatan terbaik bagi anak, tentu sudah menjadi prioritas setiap orang tua, mulai dari memilih bedak bayi bagus untuk perawatan tubuh si kecil, mengonsumsi makanan bernutrisi agar ASI lancar, hingga melakukan beragam stimulasi yang dapat menunjang perkembangan anak. 

+1

Manfaat 'Ajaib' Sentuhan Orang Tua Untuk Si Kecil

Sentuhan merupakan cara berkomunikasi paling sederhana yang dapat dilakukan para orang tua dengan anaknya. Melalui sentuhan pula, Anda dan pasangan bisa menunjukkan dan mencurahkan kasih sayang pada si kecil.