#penyakitparu

Artikel Terbaru

+1

Apa Itu Penyakit Paru Obstruktif Kronis? Kenali Faktor Risiko dan Gejalanya

Penyakit paru obstruktif kronis adalah sekelompok penyakit yang meliputi bronkitis kronis dan emfisema. Seiring berjalannya waktu, penyakit paru obstruktif kronis atau PPOK dapat membuat seseorang kesulitan untuk bernapas akibat kerusakan para paru-paru.

+1

Gejala Penyakit Paru Obstruktif Kronis (PPOK) yang Perlu Anda Perhatikan

Penyakit Paru Obstruktif Kronis (PPOK) adalah kelompok penyakit yang menyebabkan penyumbatan aliran udara dan gangguan kesehatan yang berhubungan dengan pernapasan. Hal ini umumnya disebabkan oleh paparan gas atau partikel tertentu yang berbahaya dalam jangka waktu panjang.

+1

Peringati Hari Pneumonia Sedunia, Kenali Penyebab Serta Gejala Penyakit Infeksi Paru Ini

Pneumonia merupakan kondisi medis yang ditandai dengan infeksi pada satu atau kedua paru-paru yang disebabkan oleh jenis bakteri dan virus tertentu.

+1

Kemangi Baik Untuk Kesehatan Paru-Paru

Kemangi merupakan sayuran yang seringkali dijadikan sebagai pelengkap makanan misalnya lalapan. Aroma daun kemangi sangat khas, kuat namun begitu lembut. Tak heran jika daun kemangi dapat menambah cita rasa masakan. Dibalik nikmatnya kemangi sebagai lalapan, ternyata kemangi juga menyimpan segudang manfaat kesehatan yang baik untuk paru-paru Anda.

+1

Deretan Penyakit Paru-Paru Akibat Merokok

Merokok adalah kebiasaan yang dilakukan setiap hari baik pada pria dan wanita. Merokok sangat berpengaruh besar terhadap kesehatan perokok. Tembakau pada rokok mengandung sekitar 4000 bahan kimia yang berbahaya bagi tubuh. Dimana 40 diantaranya termasuk racun. Tidak heran jika tembakau disebut telah menelan banyak nyawa lebih dari setengah orang yang merokok setiap harinya.

+1

Pengaruh Kualitas Udara pada Kesehatan

Akhir-akhir ini, kota Jakarta kembali menempati tertinggi dengan polusi terburuk di dunia.

+1

Latihan Pernapasan Ini Dapat Tingkatkan Kapasitas Paru-Paru

Aktivitas fisik tertentu dapat membantu meningkatkan fungsi kinerja paru-paru secara efisien. Selain itu, olahraga juga bisa mengatasi sesak napas saat kapasitas paru seseorang menjadi terbatas. 

+1

Merokok Jadi Penyebab Utama Penyakit Paru Obstruktif Kronis

Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) mengatakan bahwa Penyakit Paru Obstruktif Kronis (PPOK) merupakan penyebab kematian ketiga terbanyak di dunia. Sebanyak 3,23 juta kematian di tahun 2019.

+1

Gejala yang Dialami Oleh Penderita Emfisema

Emfisema merupakan jenis penyakit jangka panjang atau kronis pada paru-paru yang diakibatkan oleh kerusakan pada kantong udara kecil yang terletak di paru-paru sehingga menyebabkan batuk kronis dan kesulitan bernapas. 

+1

Tips untuk Membantu Anda Mengelola PPOK

Setiap manusia memiliki risiko kesehatan yang tidak dapat diketahui. Di Amerika, 16 juta orang mengidap penyakit paru obstruktif kronik (PPOK), suatu kondisi yang ditandai dengan batuk, sesak napas, dan sesak dada.

+1

Perbedaan Antara Asma dan Penyakit Paru Obstruktif Kronis

Batuk-batuk, mengi dan gejala saluran pernapasan lainnya bisa menakutkan serta mengkhawatirkan terutama apabila tingkat frekuensi gejala tinggi.