#narsistik

Artikel Terbaru

+1

LOKI DI FILM AVENGERS SELALU BUAT ONAR, SIMAK GANGGUAN MENTAL YANG DIALAMINYA YUK!

Sobat YesDok, anda pasti sudah tidak asing dengan karakter Loki yang dikenal sebagai anti hero, yang selalu membuat onar khususnya terhadap Avengers. Meskipun Loki adalah salah satu dewa penipu diperankan oleh Tom Hiddleston, namun ternyata dirinya memiliki sisi lemah dan mengalami gangguan mental yaitu gangguan kepribadian narsistik. 

+1

GAK PANTAS JADI PEMIMPIN! TANDAI CIRI PETERPAN COMPLEX PADA PASANGANMU

Sobat YesDok, pernahkah anda mendengar istilah peterpan complex? tentunya kita semua tahu bahwa peterpen merupakan karakter fiksi yang dideskripsikan sebagai anak laki-laki yang menolak untuk tumbuh menjadi dewasa. Dirinya memilih untuk hidup berada dalam zona nyaman selamanya, sehingga membuatnya berhenti bertumbuh dan berkembang. 

+1

SI PALING HITS! SIMAK GEJALA STAR SYNDROME YUK

Sobat YesDok, pernahkah anda berhadapan dengan seseorang yang merasa dirinya paling hebat dan unggul? Selain itu, sosok ini juga selalu meremehkan dan menjelek-jelekan orang lain yang dianggap tidak selevel dengan dirinya. Kondisi ini berkaitan dengan fenomena psikologis yang dikenal sebagai star syndrome.

+1

AVENGERS LOVERS WAJIB TAHU! INI PENYEBAB NARSISTIK SEPERTI PADA LOKI

Pernahkah anda mengalami secara langsung seseorang yang overpede pada dirinya sendiri ? Memiliki rasa percaya diri / self respect merupakan hal yang bagus untuk menambah value diri anda sehingga anda dapat lebih berkembang dan menghasilkan inovasi bagi lingkungan anda.  

+1

TERLAHIR SEBAGAI PSIKOPAT,APAKAH FAKTOR GENETIK

Manusia merupakan makhluk sosial yang membutuhkan bantuan dan hidup berkelompok, naluri manusia untuk bertahan hidup dan mempertahankan keseimbangan melekat sejak lahir. Sebab, hal ini merupakan alam bawah sadar yang berdasarkan pada sistem kerja syaraf di otak sebagai pengendali dalam bertindak. Karena hal itu, manusia dapat menilai perilaku buruk dan baik berdasarkan akal sehat. 

+1

Mengenal Lebih Dalam tentang Gangguan Kepribadian Narsistik

Gangguan kepribadian narsistik adalah gangguan kepribadian di mana seseorang memiliki pendapat yang berlebihan tentang diri mereka sendiri. Mereka juga sangat membutuhkan rasa kagum dan perhatian dari orang lain.