#menonton

Artikel Terbaru

+1

PENGARUH TONTONAN TERHADAP MENTAL ANAK, PANTASKAH ANAK KECIL NONTON SIKSA KUBUR?

Sobat Yesdok, baru-baru ini, telah viral sebuah video yang menimbulkan perdebatan ketika orang tua memaksa anak dibawah umur mereka agar menonton film "Siksa Kubur" pada jam 9 malam di bioskop. Kejadian ini memicu kecaman luas dari masyarakat karena mengundang pertanyaan tentang dampak psikologis yang mungkin ditimbulkannya pada anak.

+1

REVENGE BEDTIME PROCRASTINATION (RBP) SERING DIALAMI PEKERJA, SIMAK GEJALANYA YUK!

Sobat Yesdok, apakah anda sering menunda waktu tidur anda di malam hari? Seperti lebih memilih untuk menonton, membaca dan hangout sampai larut malam. Kondisi ini dengan sadar dilakukan seseorang karena merasa waktunya banyak tersita untuk melakukan hal-hal yang melelahkan baginya. 

+1

Menonton TV dalam Waktu Lama Meningkatkan Risiko Pembekuan Darah

Pengerasan atau penyempitan arteri dan pembekuan darah yang berpotensi fatal di pembuluh darah yang disebut VTE terkait dan berbagi faktor risiko umum, termasuk obesitas dan merokok.

+1

Terlalu Banyak Menonton TV Memengaruhi Kesehatan Otak

Menyaksikan siaran televisi untuk menikmati waktu bersama keluarga mungkin menyenangkan. Tapi semakin banyak waktu menonton televisi di usia 40-an, 50-an, dan 60-an, maka semakin besar risiko masalah kesehatan otak.

+1

Terlalu Banyak Menonton TV Bisa Pengaruhi Kesehatan Otak Ketika Usia Senja

Semakin banyak Anda menonton televisi di usia 40-an, 50-an, dan 60-an, semakin besar risiko masalah kesehatan otak di tahun-tahun berikutnya.

+1

Ini Sebabnya Mengapa Anda Harus Membatasi Durasi Menonton TV

Di tengah pandemi COVID-19, penerapan jarak sosial dan membatasi kumpulan di tempat umum menjadi hal yang lumrah. Ini membuat orang lebih merasa aman saat merasa di rumah saja. Akibatnya, kita mungkin lebih sering tinggal di rumah dan melakukan aktivitas yang lebih tidak aktif, seperti menonton TV dan bermain video game.

+1

5 Cara Mengurangi Waktu Menonton Televisi di Rumah

Memiliki waktu bersama keluarga saat pandemi corona seperti ini pasti sesuatu yang berharga, apalagi kumpul bersama sambil menyaksikan serial kesayangan. Namun tentu perlu disadari bahwa televisi bukan satu-satunya cara seseorang mengekspos diri di layar digital. Jika terlalu sering tentu menjadi kebiasaan yang buruk dan berbahaya.

+1

Kebiasaan Ini Lebih Buruk daripada Duduk Berjam-jam

Semua mungkin sepakat bahwa kurang gerak seharian dapat berakibat buruk pada tubuh. Bahkan studi lama mengatakan jika seseorang duduk berlama-lama di kantor bisa menyebabkan komplikasi kesehatan.