Kadar kolesterol tinggi terkadang tidak menunjukkan gejala khusus, sehingga sering kali tidak disadari. Bahkan beberapa gejalanya cukup umum, seperti mudah lelah dan kesemutan. Sehingga, apabila gejala-gejala tersebut terjadi terlalu sering, maka patut diwaspadai.