#kemampuanbahasa

Artikel Terbaru

+1

Menghisap Jempol Bisa Bikin Anak Cadel

Bayi sudah bisa menghisap jempol sejak ia dalam kandungan. Kebiasaan ini bisa berlanjut sampai ia menginjak balita. Mungkin para orang tua menganggap wajar kebiasaan menghisap jempol pada anak. Namun nyatanya, kebiasaan menghisap jempol ini bisa berdampak pada kemampuan berbicaranya yaitu bikin cadel.

+1

Tanda Awal Anak Alami Keterlambatan Bicara

Kemampuan berbicara atau berbahasa merupakan ekspresi verbal seperti cara kita mengucapkan kata-kata dari kosakata yang kita kuasai. 

+1

Tekstur MPASI Pengaruhi Kemampuan Bicara Anak, Benarkah?

MPASI atau Makanan Pendamping ASI merupakan makanan tambahan yang mudah dikonsumsi oleh bayi selain ASI. MPASI pada umumnya diberikan pada bayi yang sudah siap menerima MPASI yakni usia 6 bulan. Namun ada pula bayi yang diberikan MPASI lebih cepat karena beberapa faktor terkait kesehatan dan dibawah pengawasan dokter.

+1

Perkembangan Kemampuan Bicara Si Kecil

Bukan hanya perkembangan motorik kasar dan halus, perkembangan lain yang penting dan harus dipantau adalah kemampuannya berbicara pada si kecil. Kemampuannya bicaranya akan dimulai dengan ocehan lalu berkembang menjadi sebuah kata dan kalimat.