#gosokgigi

Artikel Terbaru

+1

Waktu yang Tepat Mengajarkan Anak Menggosok Gigi

Selama dalam masa tumbuh kembang, si kecil akan mengalami banyak perubahan pada tubuhnya. Salah satu milestone si kecil adalah tumbuh gigi. Merawat gigi si kecil sejak dari tumbuh pertama kali sangatlah penting. Keinginan orang tua adalah gigi anak tumbuh sehat dan mengajarkan anak merawat gigi sejak dini. Tetapi mungkin banyak orang tua yang bingung kapan sebenarnya waktu yang tepat mengajarkan si kecil menggosok gigi.

+1

5 Kesalahan Paling Umum Saat Menyikat Gigi

Menyikat gigi mungkin dianggap kegiatan yang mudah dilakukan. Namun tanpa disadari ada banyak kesalahan yang dilakukan saat menyikat gigi. Kesalahan paling umum saat menyikat gigi ini dapat menimbulkan masalah kesehatan pada gigi. 

+1

Ini Waktu yang Tepat Ajarkan Anak Gosok Gigi

Salah satu perkembangan si kecil yang ditunggu-tunggu adalah momen tumbuh gigi. Setiap orang tua tentu ingin dapat merawat kesehatan gigi si kecil agar gigi tumbuh dengan baik. Pertumbuhan gigi yang baik akan menentukan kesehatan si kecil. Tapi membersihkan gigi si kecil bukanlah perkara yang mudah. Lalu, kapan waktu yang tepat untuk mengajarkan si kecil menggosok gigi?

+1

Tips Ajarkan Anak Rajin Gosok Gigi di Rumah

Menyikat gigi menjadi pekerjaan yang mudah sekaligus sulit bagi anak Anda. Sebagai orang tua pasti dipusingkan dengan masalah ini kala membujuk rayu buah hati Anda di rumah.