#blueberry

Artikel Terbaru

+1

Konsumsi 5 Buah Ini Supaya Bebas Jerawat

Jerawat merupakan salah satu masalah kulit yang menjadi musuh bagi siapapun. Jerawat di wajah dapat membuat Anda kurang percaya diri. Apalagi jika setiap harinya Anda melakukan aktivitas diluar rumah dna bertemu banyak orang. Untuk merawat kulit wajah supaya bebas dari jerawat, Anda bisa melakukan hal mudah dan alami seperti mengonsumsi buah-buahan.

+1

Buah Blueberry Dapat Turunkan Penyakit Kardiovaskular pada Wanita

Menurut sebuah penelitian, mengkonsumsi blueberry dapat menurunkan risiko penyakit kardiovaskular pada wanita pascamenopause dengan tekanan darah tinggi.

+1

Ekstrak Blueberry Ditemukan dapat Bantu Proses Penyembuhan Luka

Sebuah penelitian telah menemukan bahwa ekstrak dari buah blueberry liar dapat membantu penyembuhan luka.

+1

Manfaat Blueberry Untuk MPASI

Setelah memasuki tahap pemberian Makanan Pendamping ASI (MPASI), para orang tua terutama ibu akan memberikan superfood yang baik bagi kesehatan dan tumbuh kembang si kecil. Salah satu makanan yang wajib diberikan oleh si kecil adalah buah blueberry.

+1

Manfaat Blueberry untuk Kesehatan Kulit Anda

Blueberry merupakan buah kecil, manis, dan bergizi tinggi. Blueberry dikenal karena khasiatnya melawan penyakit. Makanan ini sangat cocok untuk menjaga kesehatan kulit Anda.

+1

5 Manfaat Mengonsumsi Blueberry untuk Kesehatan Anda

Blueberry menjadi salah satu buah yang menawarkan beragam manfaat kesehatan. Buah ini juga menjadi salah satu pilihan makanan sehat yang bisa Anda konsumsi. Apalagi di tengah pandemi ini kita membutuhkan konsumsi makanan dan minuman yang sehat.

+1

Sederet Manfaat Dari Si Kecil Ungu Buah Blueberry

Siapa yang tidak tahu buah blueberry. Buah berbentuk bulat kecil-kecil ini memiliki rasa yang masam. Biasanya blueberry diolah menjadi makanan pelengkap hingga topping. Di balik bentuknya yang kecil, ternyata blueberry memiliki manfaat yang besar bagi kesehatan.