Food and Drug Administration (FDA) memperkirakan, bahwa sekitar 48 juta orang setiap tahunnya jatuh sakit karena mengonsumsi makanan yang terkontaminasi. Wabah penyakit akibat makanan yang terkontaminasi telah terjadi, karena ditemukan bakteri pada melon, selada, tomat, dan bayam. Tak main-main, mengonsumsi makanan yang telah terkontaminasi bahkan bisa membawa seseorang menjalani rawat inap di rumah sakit.
Agar menghindari kontaminasi makanan, Anda harus mencuci buah dan sayuran secara menyeluruh sebelum memasak atau memakannya. Ada dua risiko utama makan buah dan sayuran yang risk dicuci sebelumnya, yakni kontaminasi bakteri dan pestisida.
Meskipun pestisida dapat membantu petani menanam lebih banyak sayuran dan buah-buahan, namun pestisida membawa banyak risiko kesehatan.
Terkadang, buah dan sayuran yang terlihat segar, nyatanya mengandung kuman berbahaya, seperti Salmonella, E. coli, atau Listeria. Bakteri ini dapat membuat orang yang tak sengaja mengonsumsinya menjadi sakit. Ada beberapa kelompok orang yang lebih rentan keracunan makanan, yakni:
Gejala keracunan makanan dapat meliputi:
Infeksi Listeria yang parah bahkan dapat menyebabkan:
Agar tidak sampai mengalami hal ini, ada baiknya Anda selalu mencuci buah-buahan dan sayuran yang akan dikonsumsi sampai benar-benar bersih. Sebelum mengonsumsi makanan apa pun, FDA juga menyarankan:
(Foto: modernfarmer.com)
COPYRIGHT ©2023 ALL RIGHTS RESERVED BY YesDok