#sunscreen

New Article

+1

6 MANFAAT SUNSCREEN BAGI KULIT BERJERAWAT, SIMAK YUK!

Sobat Yesdok, anda pasti merasa bahwa memiliki kulit yang berjerawat dapat menjadi permasalahan yang memusingkan. Perlindungan terhadap paparan sinar matahari adalah salah satu langkah penting dalam merawatnya. 

+1

4 SOLUSI PUDARKAN DARK SPOT PADA WAJAH

Sobat YesDok, anda pastinya mendambakan kulit wajah yang mulus dan cerah. Berbagai cara anda lakukan mulai dari penggunaan produk skincare seperti retinol, niacinamide, ceramide, kojic acid, glycolic acid, azelaic acid dan vitamin c dengan harga yang sangat merogoh kantong.  

+1

Agar Kulit Tidak Gosong, Begini Cara Pakai Sunscreen yang Benar

Sunscreen atau tabir surya adalah krim pelindung yang membantu menghalangi pengaruh atau paparan cahaya matahari yang dapat merusak kulit. Cara menggunakan sunscreen sendiri cukup mudah, yakni hanya mengoleskannya kulit wajah hingga bagian tubuh lainnya. Namun, apakah selama ini Anda sudah tau Cara Pakai Sunscreen yang Benar?

+1

5 Manfaat Menggunakan Sunscreen pada Anak

Tabir surya atau sunscreen sangat penting bagi anak-anak dan remaja. Manfaat dari sunscreen adalah melindungi kulit anak Anda dari paparan sinar matahari yang berlebihan dapat mengurangi risiko masalah kesehatan pada kulit. Paparan sinar matahari selama masa kanak-kanak telah dikaitkan dengan risiko lebih tinggi terkena kanker kulit. 

+1

Perbedaan Antara Sunscreen dan Sunblock

Sunscreen dan sunblock adalah dua hal yang berbeda dengan kegunaannya masing-masing meskipun masih banyak orang yang menganggapnya mereka hal yang sama. 

+1

Berapa Kali dalam Sehari Anda Harus Reapply Sunscreen?

Pemakaian sunscreen merupakan langkah paling penting dalam rutinitas perawatan kulit. Ini karena sunscreen bekerja melindungi kulit dari paparan sinar ultraviolet (UV) yang dapat menyebabkan banyak masalah, bahkan yang terburuk, kanker kulit. Reapply sunscreen juga disarankan, sehingga kulit Anda mendapatkan perlindungan maksimal.

+1

Pakai Sunscreen Bikin Jerawatan, Kenapa, Ya?

Pemakaian tabir surya atau sunscreen merupakan langkah terpenting dalam rutinitas perawatan kulit. Sunscreen bekerja untuk melindungi kulit dari paparan sinar ultraviolet (UV) yang berbahaya. Paparan sinar UV pada kulit, bisa menyebabkan berbagai masalah kulit, misalnya penuaan dini hingga kanker kulit. Namun, beberapa orang mengeluhkan pemakaian sunscreen bikin jerawatan, kok, bisa?

+1

Kadar SPF yang Aman Untuk Kulit

Tabir surya adalah salah satu cara yang efektif untuk melindungi kulit dari paparan sinar matahari yang kuat. Ketika Anda sedang berada di toko kosmetik, mungkin Anda menemukan berbagai jenis angka SPF (Sun Protector Factor) sesuai dengan perlindungan yang diberikan. 

+1

Benarkah Penggunaan Sunscreen Sebabkan Kanker Kulit?

Kita semua tentu tahu pentingnya sunscreen, terutama untuk masyarakat yang tinggal di negara dengan iklim tropis. Bahkan dokter kulit menyarankan agar Anda memakai tabir surya setiap hari untuk melindungi kulit Anda dari sinar matahari yang merusak. 

+1

Awas, Ini Bahaya Jika Malas Pakai Sunscreen

Tabir surya atau yang juga dikenal dengan sunscreen adalah salah satu produk perawatan kulit dasar yang sangat penting. Bagi orang Indonesia yang tinggal di lingkungan tropis, melupakan pemakaian sunscreen bisa berdampak buruk. Sunscreen bertugas melindungi kulit kita dari paparan sinar ultraviolet (UV) yang berbahaya.

+1

Waspada! Sunscreen Tertentu Juga Dapat Memicu Alergi Kulit

Meskipun kita mengenal sunscreen umumnya aman digunakan namun beberapa bahan tabir surya atau sunscreen tertentu dapat memicu alergi kulit. 

+1

Pakai Sunscreen Dalam Ruangan, Perlukah?

Kebutuhan vitamin D tubuh bisa dipenuhi dengan berjemur sinar matahari. Vitamin D ini sangat berperan penting bagi tubuh baik pada anak-anak hingga orang dewasa. Namun, paparan sinar matahari yang berlebihan bisa memberikan dampak buruk pada kesehatan kulit. Untuk itu, Anda disarankan menggunakan sunscreen agar kulit tetap terlindungi dari sinar matahari langsung. Tapi, perlukah menggunakan sunscreen meski berada dalam ruangan?

+1

Tips Memakai Tabir Surya saat Musim Hujan

Tabir surya merupakan salah satu produk perawatan kulit penting yang harus kita gunakan setiap hari. Ini bisa membantu melindungi kulit dari paparan sinar ultraviolet (UV) yang berbahaya.

+1

Semakin Tinggi SPF Pada Sunscreen Tidak Berarti Perlindungan yang Lebih Baik

Mungkin banyak yang belum mengetahui, bahwa SPF pada sunblock dengan kadar yang lebih tinggi tidak berarti membuat Anda sepenuhnya terlindungi dari sinar ultraviolet (UV) A dan B matahari yang berbahaya yang dapat menyebabkan kanker kulit dan merusak DNA.