#seldarahputih

New Article

+1

Kenali Thalasemia, Kelainan Sel Darah Merah yang Bisa Berbahaya bagi Tubuh

Thalasemia merupakan kondisi medis dimana seseorang alami kelainan darah yang dapat berpengaruh pada produksi hemoglobin dan sel darah merah. Keparahan kondisi ini dapat berkisar dari ringan hingga dapat mengancam jiwa. 

+1

Apakah Leukemia dapat Menyebabkan Pendarahan pada Gusi?

Leukemia merupakan jenis kanker yang memengaruhi sel darah akibat tubuh yang terlalu banyak memproduksi sel darah putih.

+1

Berbahayakah Leukosit Meningkat Saat Hamil?

Leukosit atau sel darah putih merupakan bagian sistem kekebalan tubuh yang berfungsi melawan infeksi. Sehingga saat jumlah leukosit meningkat atau disebut juga dengan leukositosis bisa menandakan adanya infeksi. Lalu berbahayakah leukosit meningkat saat hamil? Apakah terjadi infeksi saat kehamilan?

+1

Mengenal Leukopenia dan Penyebabnya

Leukopenia adalah sebuah kondisi dimana rendahnya jumlah sel darah putih dalam tubuh.

+1

Gejala Leukopenia dan Pengobatannya

Leukopenia adalah kondisi dimana seseorang memiliki jumlah sel darah putih yang rendah. Hal ini dapat meningkatkan risiko infeksi.