#berpuasa

New Article

+1

TANDA BUMIL WAJIB BATALIN PUASA, JANGAN DIPAKSAIN MOMS

Sobat Yesdok, umat Muslim di seluruh dunia menantikan puasa Ramadhan, waktu di mana mereka meningkatkan iman mereka dan mendekatkan diri kepada Allah. Namun, keselamatan dan kesehatan ibu dan janin harus menjadi prioritas nomor satu. Ibu hamil harus berhenti berpuasa jika mereka ingin menjaga kesehatan mereka dan bayi mereka. 

+1

6 METODE BERPUASA UNTUK SAKIT MAAG

Sobat Yesdok, ketika lapisan pelindung perut dan usus dua belas jari rusak, terjadi sakit maag atau ulser. Sangat penting untuk memperhatikan pola makan dan gaya hidup anda saat mengendalikan sakit maag. Berpuasa secara bijak dapat membantu mengurangi gejala dan mempercepat penyembuhan. 

+1

5 TIPS PUASA AMAN BAGI IBU HAMIL

Sobat Yesdok, jutaan orang muslim di seluruh dunia berpuasa selama bulan Ramadhan sebagai tindakan keagamaan. Keamanan puasa adalah pertanyaan yang sering muncul bagi sebagian ibu hamil. Namun, puasa dapat dilakukan secara aman selama kehamilan jika dipersiapkan dengan baik dan memperhatikan kesehatan.

+1

6 CARA ATASI NGANTUK SAAT BERPUASA, TERAPIN YUK!

Sobat Yesdok, Bulan Ramadhan adalah kesempatan untuk beribadah, berpikir, dan meningkatkan hubungan spiritual dengan Allah SWT. Umat Muslim berpuasa dari fajar hingga terbenam matahari, menahan diri dari makan dan minum untuk meningkatkan kesadaran spiritual dan pengendalian diri. Namun, terkadang menjaga energi dan vitalitas selama berpuasa bisa menjadi tantangan, terutama ketika mulai mengantuk.

+1

Dampak Positif Berpuasa pada Kesehatan Jantung

Umat Islam di dunia kini tengah menjalankan ibadah puasa ramadan dengan tidak makan dan minum selama selama hampir 12 jam atau bahkan lebih. Perlu diketahui, tidak hanya bernilai ibadah, puasa berpengaruh secara langsung pada tubuh kita.

+1

Cara Mudah Melatih Si Kecil Berpuasa

Orang tua merupakan role model bagi anak-anak. Di masa pertumbuhan dan perkembangannya si kecil akan menirukan apa yang dilakukan oleh orang tuanya. Jika si kecil melihat orang tuanya tidak makan dan minum hampir seharian penuh, mungkin akan menimbulkan pertanyaan di benak si kecil. Di waktu inilah para orang tua bisa mulai mengajarkan dan melatih si kecil berpuasa.

+1

Jenis Makanan yang Dianjurkan Untuk Buka Puasa

Selama berpuasa, Anda harus memastikan asupan yang masuk ke dalam tubuh dapat memenuhi kebutuhan nutrisi harian. Sehingga selama berpuasa Anda tetap bugar dan menjaga kesehatan tubuh. Terlebih Anda hampir seharian menahan haus dan lapar, jadi Anda tidak boleh sembarangan memilih makanan. Untuk itu, ketahui jenis makanan yang dianjurkan untuk buka puasa.

+1

Mengurangi Risiko Bau Mulut Selama Bulan Puasa

Menjalankan ibadah puasa membuat kita semua harus beradaptasi kembali dengan kondisi tubuh. Salah satu hal yang akan mengalami perubahan selama bulan puasa adalah bagian mulut. Bau mulut saat puasa mungkin tidak akan terhindarkan karena tubuh hampir seharian tidak terisi oleh makanan dan minuman. Tapi jangan khawatir karena ada beberapa cara untuk mengurangi risiko bau mulut selama bulan puasa.

+1

Penuhi Kebutuhan Nutrisi Saat Berpuasa dengan Memilih Makanan yang Tepat

Saat berpuasa, kita tidak makan dan minum selama lebih dari 12 jam. Puasa di bulan Ramadan merupakan kewajiban umat muslim yang dijalankan selama satu bulan lamanya. 

+1

Kulit Tak Segar Selama Berpuasa? Coba Tips Ini!

Selama berpuasa, kita tidak diperkenankan untuk makan dan minum dari mulai terbit fajar hingga tenggelam matahari. Tubuh yang biasanya diberikan asupan nutrisi dan air, kini harus disetop untuk sementara. Tak heran, jika terjadi banyak perubahan pada tubuh saat berpuasa, termasuk kondisi kulit.

+1

Napas Tidak Segar Saat Berpuasa? Lakukan Hal Ini

Saat berpuasa, salah satu masalah yang kerap kali dikeluhkan adalah napas atau mulut yang berbau tidak sedap. Makanan yang kita makan saat sahur dan jumlah air yang kita minum selama sahur dan berbuka puasa, berdampak besar pada napas kita.

+1

4 Minuman Segar dan Sehat yang Baik Dikonsumsi di Bulan Ramadan

Saat tengah menjalani ibadah berpuasa, rasa lapar dan haus wajar datang menghampiri. Meski begitu, kita tetap harus menahannya, hingga azan Magrib berkumandang. Menahan untuk tidak minum selama 12 jam lamanya memang bisa membuat tubuh kita mengalami dehidrasi. Untuk itu, Anda perlu memilih minuman yang tepat saat sahur dan berbuka agar tetap menjaga hidrasi tubuh Anda selama berpuasa.

+1

Manfaat Berpuasa yang Tidak Biasa

Menjalankan ibadah puasa rupanya tak sekadar bisa menjadi ladang pahala, namun juga ladang manfaat kesehatan untuk tubuh. Banyak orang memanfaatkan momen berpuasa untuk sekaligus menurunkan berat badan. Namun ternyata, manfaat berpuasa tak hanya sampai di situ saja.

+1

3 Tips Cukupi Kebutuhan Nutrisi saat Berpuasa

Selama bulan Ramadan, umat Islam di seluruh dunia berkewajiban untuk menjalani ibadah puasa. Puasa dimulai sejak terbitnya matahari, hingga tenggelamnya matahari, yang mana kira-kira berlangsung selama sekitar 12 jam. Saat berpuasa, seseorang tidak diperbolehkan untuk makan dan minum. Seseorang yang berpuasa juga harus bisa mengendalikan emosi dan hawa nafsu dari dalam dirinya.

+1

Tips Atasi Sembelit Saat Berpuasa

Awal-awal berpuasa, biasanya kita mengalami banyak masalah kesehatan. Ini bisa terjadi akibat tubuh yang belum bisa beradaptasi dengan pola makan yang baru. Saat berpuasa, kita hanya makan saat sahur, berbuka, dan makan malam. Ini jelas berbeda dengan pola makan yang kita lakukan di luar bulan Ramadan.

+1

Pola Makan yang Harus Dihindari Saat Berpuasa

Bulan Ramadan telah tiba, bagaimana puasa Anda, lancar? Saat berpuasa, umat Islam yang menjalankan diharuskan menahan haus, lapar, emosi, dan hawa nafsu lainnya selama kurang lebih 12 jam lamanya. Oleh karena itu, segala hal yang dilakukan saat berpuasa sangat penting, agar tak mengganggu kekhusyukan beribadah juga agar tetap kuat berpuasa hingga Azan Magrib tiba.

+1

Ingin Turun Berat Badan Selama Berpuasa? Ini Tipsnya!

Bulan Ramadan telah tiba. Di masa-masa ini, umat Islam di seluruh dunia akan melakukan ibadah puasa, di mana kita diharuskan untuk menahan hawa nafsu, termasuk makan dan minum, dari mulai terbit fajar hingga tenggelamnya matahari. Selain beribadah, berpuasa juga kerap dimanfaatkan sebagian orang untuk melakukan diet penurunan berat badan.

+1

Intip Manfaat Berpuasa untuk Kesehatan Mental

Berpuasa tak hanya bermanfaat untuk kesehatan fisik, tahukah Anda bahwa berpuasa juga bermanfaat untuk kesehatan mental? Selama berpuasa, kita tak hanya disarankan untuk menahan makan dan minum, namun juga melatih diri mengendalikan emosi untuk hal-hal yang berkaitan dengan amarah.

+1

Ramadan, Ini 11 Kelompok Pasien yang Tidak Dianjurkan Berpuasa

Memasuki bulan Ramadan, semua umat Islam diwajibkan untuk menjalankan puasa. Puasa merupakan salah satu bentuk ibadah yang tidak boleh ditinggalkan. Namun, ada beberapa orang yang dianjurkan tidak berpuasa.

+1

Dukung Anak Berpuasa, Banyak Manfaatnya Loh

Belajar berpuasa di bulan Ramadan bisa dilakukan sejak dini. Orang tua pun harus berperan aktif mengajarkan berbagai keutamaan puasa ke anak dengan cara-cara sederhana dan menyenangkan. Bila anak sudah terbiasa puasa, orang tua harus bangga, karena ada banyak manfaat yang dapat dipetik si Kecil.