#aspirin

New Article

+1

Minum Aspirin Bagi Bukan Penderita Penyakit Jantung Dapat Berisiko

Para dokter telah lama menasihati orang dewasa yang belum pernah mengalami serangan jantung atau stroke namun berisiko tinggi untuk mengalaminya untuk minum pil aspirin sehari-hari, sebuah pendekatan yang diketahui sebagai pencegahan utama. 

+1

Efek Samping Aspirin Bagi Lansia Bisa Sebabkan Penyakit Stroke dan Jantung

Menurut rekomendasi baru dari U.S. Preventive Services Task Force, orang yang berusia 60 tahun atau lebih tidak boleh mulai mengonsumsi aspirin setiap hari untuk mencegah serangan jantung atau stroke pertama, 

+1

Pentingnya Mengonsumsi Aspirin Ketika Terjadi Serangan Jantung

Aspirin berguna untuk mengencerkan darah dengan mengurangi jumlah agen pembekuan, yang dikenal sebagai trombosit. Meskipun tidak sepenuhnya menghentikan serangan jantung, ini dapat mencegah kondisi menjadi lebih buruk bagi banyak pasien.

+1

Kenali Manfaat dan Penggunaan Obat Aspirin

Aspirin merupakan jenis obatan yang umum meredakan segala macam rasa nyeri, pegal dan demam. Orang juga banyak mengonsumsi obat ini sebagai anti-inflamasi dan pengencer darah.